Doa Ahir dan Awal Tahun - Habib Ali Alhabsyi
1 Muharram Tahun 2021 ini berketepatan dengan hari selasa Tanggal 10 Agustus sehingga hari ini senin tgl 9 Agustus adalah ahir tahun 2021 para ulama pendahulu kita tatkala datang tahun baru hijriyyah mereka menyingsingkan lengan baju mereka untuk lebih giat beribadah kepada Allah SWT. Adapun diantara kebiasaan beliau beliau adalah dengan membaca doa ahir tahun yang dibaca sore hari setelah Ashar menjelang ghurub atau matahari terbenam dan membaca doa awal tahun yang dibaca setelah maghrib..
Berikut adalah doa yang biasa di baca oleh Alhabib Ali bin Muhammad Alhabsyi
Doa Ahir Tahun
Doa Ahir Tahun
Tidak ada komentar:
Posting Komentar